Paper Seeds: Ikut Meminimalisir Sampah Kertas

salah satu kreasi unik dari memanfaatkan sampah kertas adalah membuat paper seeds, atau dalam bahasa indonesia disebut dengan kertas benih. Pembuatan sederha seperti kertas daur ulang kemudian ditambah proses lanjutan yaitu dengan menambah benih atau biji tanaman.

SAMPAH KERTAS

Tanpa disadari, kertas bekas pakaikian menumpuk setiap harinya. Terlebih lagi proses pilah sampah yang tidak tepat menajdikan kertas bekas yang seharunya masih layak daur ulang kini teronggok di Tempat Pembuangan Akhir. Bahkan Pabrik pulp pun masih kekurangan bahan baku sampah kertas dari dalam negeri dan harus mengimpor sampah kertas ke negara lain. Miris bukan?

Banyak sekali kreasi yang bisa kita lakukan di rumah dengan adanya sampah kertas, seperti membuat hiasan dari pulp kertas, rak dari anyaman kertas, dan masih banyak lagi. Benihbunbun punya caranya sendiri untuk ikut kontribusi dalam meminimalisir sampah kertas, yaitu membuat kertas benih. Kertas diajadikan sebagai media tanam dan juga media simpan biji.

Apa itu Kertas Benih?

Sebuah karya hasil daur ulang kertas bekas yang kemudian dalam pengolahannya diselipkan biji-bijian. Sehingga limbah kertas tak lagi dibakar, atau dibuang percuma, namun kembali ke tanah, terurai dan bahkan menumbuhkan tanaman. Kertas benih pun dapat pula sebagai media simpan biji dan media tumbuh perkecambahan.

Kertas benih ini sebagai bentuk kepeduliah terhadap menumpuknya limbah kertas dan menjadi media edukasi dan berdampak baik untuk lingkungan

 

Benihbunbun punya produknya juga loh, dan kamu bisa checkout langsung di website ini:

Lihat produk benihbunbun lainnya dengan cara klik tombol dibawah ini:

Sharing session

ingin bercerita lebih banyak bersama kami seputar tips dan trik menanam, benda disekitar kita, kompos, olah sampah, atau bahkan membuat keasi dari kertas daur ulang

Kontak kami

Camp Garden Benihbunbun
Kampung Areng, Desa Wangunsari, Lembang, Bandung Barat – Jawa Barat – Indonesia

IMG_20201224_083032

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *